PENGARUH FRAKSI VOLUME KOMPOSIT SERAT BUAH PINANG TERHADAP
KUALITAS KOMPOSIT SEBAGAI ALTERNATIF WINGS UNMANNED AERIAL
VEHICLE |
Penulis NURFANI ADI NUGROHO
Pembimbing : Fajar Nugroho, S.T., M.Eng. - Eli Kumolosari, S.T., M.Eng.
|
ABSTRAK :
Perkembangan dan kemajuan penggunaan bahan komposit yang berbahan dasar dari
alam semakin hari semakin mengalami peningkatan khususnya dalam dunia industri otomotif
dan penerbangan khususnya pada wings UAV (unmanned aerial vehicle). Pemanfaatan limbah
berupa serat buah pinang masih terbatas. Keistimewaan pemanfaatan serat buah pinang pada
komposit yaitu menghasilkan bahan baru komposit alam yang ramah lingkungan. Maka tujuan
dari penelitian ini adalah untuk memanfaatkan serat buah pinang sebagai objek dalam penelitian
ini untuk menguji komposit terhadap kekuatan tarik, impak dan makro dengan fraksi volume
15%, 25%, dan 35%. serta untuk mengetahui struktur serat dan hasil patahan guna mengetahui
kelebihan dan kekurangan didalam komposit. Dalam pengerjaan menggunakan metode hand lay
–up dan menggunakan resin epoxy. Dapat disimpulkan bahwasannya dalam komposit serat buah
pinang ini didapatkan kekuatan tarik tertinggi pada fraksi volume 35% sebesar 19,10 MPa dan
kekuatan impak tertinggi pada fraksi volume 35% sebesar 0,068 J/mm2
.
|
Tulisan Lengkap dapat Dibaca di Ruang Tesis/Disertasi
|
|
Penulis |
: NURFANI ADI NUGROHO |
|
NIM |
: 17040036 |
|
Foto |
: |
|
File |
: [ Baca file skripsi ]
|