© jkj,gwww.itda.ac.id 2024

Detail Skripsi

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENGUKURAN MINAT BAKAT SISWA KARATE-DO GOJUKAI YOGYAKARTA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)
Penulis
ULFAH NURITA ERATAMA
Pembimbing : Asih Pujiastuti, S.Kom., M.Cs. - Harliyus Agustian, S.Kom., M.Cs.

ABSTRAK :
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENGUKURAN MINAT BAKAT SISWA KARATE-DO GOJUKAI YOGYAKARTA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) Oleh Ulfah Nurita Eratama 16030077 INTISARI Karate adalah seni bela diri yang berasal dari Jepang yang dibawa masuk ke Jepang lewat Okinawa. Seni bela diri ini disebut “tote” yang berarti seperti “tangan China”. Gojukai memiliki aliran Karate Gojuryu dengan ciri khas Karate yang lemah lembut tetapi tetap keras. Pada proses penilaian siswa karate memerlukan beberapa kriteria guna mengukur minat bakat kemampuan siswa dalam bidang bela diri khususnya karate. Agar dapat membuat keputusan yang tepat dalam penelitian ini maka digunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Pengujian perhitungan yang dilakukan dengan membandingkan perhitungan manual dengan perhitungan pada sistem menggunakan metode SAW, menunjukkan bahwa hasil perhitungan yang didapatkan sama. Pengujian hasil rekomendasi terhadap sejumlah 30 siswa yang telah diuji cobakan dengan perbandingan antara minat siswa, uji rekomendasi pelatih dan sistem menggunakan metode SAW menunjukkan bahwa persentase persamaannya sebesar 76,6667%. Kata Kunci : SAW, Sistem Penduung Keputusan, Minat Bakat, Karate.


Tulisan Lengkap dapat Dibaca di Ruang Tesis/Disertasi
Penulis : ULFAH NURITA ERATAMA
NIM : 16030077
Foto :
File : [ Baca file skripsi ]
   

E-LibSTTA

Sistem Informasi Perpustakaan STTA Yogyakarta

© E-LibSTTA 2024