© jkj,gwww.itda.ac.id 2024

Detail Skripsi

ANALISIS KELAYAKAN PENGOPERASIAN BOEING 737-500 DI BANDAR UDARA MALIKUSSALEH ACEH UTARA DALAM KAJIAN OPERASI PESAWAT TERBANG
Penulis
ALDRIAN NASAIFAL RAMADHAN
Pembimbing : Sri Mulyani, S.T.,M.Eng - Indro Lukito, S.T, M.Eng

ABSTRAK :
ANALISIS KELAYAKAN PENGOPERASIAN BOEING 737-500 DI BANDAR UDARA MALIKUSSALEH ACEH UTARA DALAM KAJIAN OPERASI PESAWAT TERBANG Oleh: ALDRIAN NASAIFAL R 16050126 ABSTRAK Bandar Udara Malikussaleh merupakan Bandar udara tersibuk kedua di Provinsi Aceh.. Terdapat permintaan yang cukup tinggi dari Aparatur Sipil Negara (ASN), pengusaha dan pelaku industri yang berada di wilayah Lhokseumawe dan Aceh Utara. Ini merupakan kesempatan Bandara Malikussaleh untuk membuka rute baru menggunakan pesawat terbang yang lebih besar pula. Analisis pada penelitian ini dengan menggunakan Analisa PKP-PK, Analisa kelayakan Pesawat Boeing 737-500 dengan menggunakan metode FPPM, serta Analisa kapasitas muat Pesawat Boeing 737-500. Dari hasil perhitungan, Pesawat Boeing 737-500 tidak layak diterbangkan pada Baandar Udara Malikussaleh Aceh Utara dikarenakan keterbatasan tingkat kategori PKP-PK serta kekuatan landasan Bandar Udara Malikussleh. Maka dari itu, Bandar Udara Malikussaleh Aceh Utara harus ditingkatkan. Kata Kunci : FPPM,Take-Off Weight, Kapasitas Muat


Tulisan Lengkap dapat Dibaca di Ruang Tesis/Disertasi
Penulis : ALDRIAN NASAIFAL RAMADHAN
NIM : 16050126
Foto :
File : [ Baca file skripsi ]
   

E-LibSTTA

Sistem Informasi Perpustakaan STTA Yogyakarta

© E-LibSTTA 2024