© jkj,gwww.itda.ac.id 2024

Detail Skripsi

TROUBLE SHOOTING AIR COOLING SYSTEM PADA PESAWAT ATR 72-600
Penulis
MUHAMMAD HUSNAN ANDRIYANA PRATAMA
Pembimbing : Muhamad Jalu Purnomo, S.T., M.Eng. - Arif Pambekti, S.T., M.Eng.

ABSTRAK :
ABSTRAK Air cooling system merupakan salah satu sistem yang terdapat didalam air conditioning system pada ATA Chapter 21 di Aircraft Maintenance Manual (AMM) yang terdapat pada ATA Chapter 21-51-00. Sistem ini menyediakan pengaturan aliran dan udara pendingin dari sistem pneumatik melalui sebuah air conditioning pack untuk menyuplai area pesawat yang bertekanan dengan udara dingin dan udara yang dikondisikan. Metode yang dilakukan adalah observasi, dengan cara terjun langsung ke lapangan guna mengetahui secara pasti permasalahan-permasalahan yang ada, serta melakukan pencarian data dari berbagai sumber yang telah dipublikasikan secara luas maupun secara sempit seperti Description and Operation (DO), Job Instruction Cards (JIC), Trouble Shooting Manual (TSM), serta internet. Setelah dilaksanakan trouble shooting menurut TSM 21-51-00, maka perlu dilakukan penggantian komponen ground cooling turbo-fan yang mengacu pada Job Instruction Cards 21-51-58-RAI-10000. Kemudian melakukan pengecekan ulang, untuk mengetahui bahwa kegagalan tidak muncul lagi pada air cooling system. Kata Kunci: Air cooling system, ground cooling turbo-fan, trouble shooting.


Tulisan Lengkap dapat Dibaca di Ruang Tesis/Disertasi
Penulis : MUHAMMAD HUSNAN ANDRIYANA PRATAMA
NIM : 16360040
Foto :
File : [ Baca file skripsi ]
   

E-LibSTTA

Sistem Informasi Perpustakaan STTA Yogyakarta

© E-LibSTTA 2024