© jkj,gwww.itda.ac.id 2024

Detail Skripsi

PRELIMINARY DESIGN BRAKE SYSTEM PADA MAIN LANDING GEAR PESAWAT STTA-12
Penulis
AGUNG NUGROHO TRI KUNCORO
Pembimbing : Kris Haryanto, S.T.,M.T - Ika Suwarni, S.T.,M.T

ABSTRAK :
Rem dirancang untuk mengurangi kecepatan (memperlambat) dan menghentikan pesawat. Peralatan ini sangat penting pada pesawat terbang dan berfungsi sebagai alat keamanan dan menjamin untuk penerbangan yang aman.Sesuaidenganfungsinyatersebutmakauntukmenghentikanpesawatpadasaat landing denganjaraktertentu rem harusberkerja optimal agar pesawattetapdalamkeadaanterkendalidanterarah Penulismemodelkanbentukdanukurandari brake system inidenganbantuan software CATIA sehinggalangkah prototyping dapatdipermudahdenganvisualisasidanpenggambaranobjek yang lebihbaik, untuk sizing penulismempertimbangkanbeberapa factor diantaranyaadalah diameter rodadanberatmaksimum yang diperbolehkanuntuk assembly brake system untukmengetahuiperformadarihasilpemodelanpenulismenggunakanperhitungan manual. Preliminary sizing brake assembly dimulaidenganmengasumsikanberat brake assembly sebesar 15 lb, danmenghasilkan volume brake assembly 868,5 cm3, Disc swept area 0,0174 m2, thickness rotor brake 0,006096 m, volume rotor 0,00040345 m3, volume stator 0,0004651 m3, friction force 192,918 N, piston area 16 cm2. Untuk kinetic energy dapatdihitungpadabeberapakondisidiantaranya: a. Kinetic Energy padakondisi normal = 410120,988 joule b. Kinetic Energy padakondisi Rejected Take Off = 517114,106 joule c. Kinetic Energy padakondisi Flap Less Landing = 316807,620 joule Untuk stopping distance padakondisi: a. Kondisi RTO sejauh240,715 meter. b. Kondisi FLL sejauh147,473 meter. c. Kondisi normal sejauh190,91meter. Kata kunci :Preliminary design, stop distance, sizing, swayasa.


Tulisan Lengkap dapat Dibaca di Ruang Tesis/Disertasi
Penulis : AGUNG NUGROHO TRI KUNCORO
NIM : 10050020
Foto :
File : [ Baca file skripsi ]
   

E-LibSTTA

Sistem Informasi Perpustakaan STTA Yogyakarta

© E-LibSTTA 2024